Kau



Saat kau pejamkan
Mungkin aku tak tahu apa yang kau pikirkan
Saat kau menghirup
Mungkin aku tak melihat kau lakukan
Namun ingatlah ketika kau tersenyum
Aku tahu
Aku percaya

Saat waktu berlalu menerpamu
Tatapanmu takkan hilang dalam ingatku
Saat waktu mengambil kenangan
Indah senyumanmu takkan terhapuskan

Artinya kau saja
Mengapa tak orang lain?
Ya, karena memang kau saja
Aku percaya    

Comments

Tidak Ada Salahnya Tertarik Bahan Bacaan Lain ��